Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Juli, 2021

Cara Membuat Deterjen Bubuk Dengan Atinsoft

Atinsoft yang saya kenal telah merubah cara membuat deterjen dengan mudah juga hemat. Sifat surfaktan yang banyak busa menginspirasi menelurkan berbagai produk seperti sabun cuci piring, shampoo mobil, body wash, deterjen laundry, karbol bahkan kini deterjen dalam bentuk bubuk.   Saya mengeliminasi bahan baku utama yang orang biasa pakai dalam pembuatan berbagai deterjen yakni texapon. Apalagi bahan baku tersebut sangat sulit didapat dan juga mahal. Entah akibat adanya PPKM (Perberlakukan Pembatasan Kegiatan Masyarakat) Darurat yang masih berlangsung saat tulisan ini dibuat yang mengakibatkan menyusahkan para pengusaha. Peralatan Yang Disediakan Bagi Anda yang ingin membuat deterjen bubuk sendiri entah untuk dipakai sendiri atau malah untuk dijual lagi. Dan ini malah bagus menjadikan hal ini peluang bisnis. Walau deterjen/sabun bubuk sudah banyak tersedia di pasaran, tidak ada salahnya Anda mencoba memperdagangkan. Hasil kualitas tidak jauh berbeda dengan yang dipasaran. 1. ...